Rabu, 11 Mei 2011

Contoh RPP Bahasa dan Sastra Indonesia SD (8)

 Asep Hilmi (0803267)
 Fadli Dzilikrom (0802132)
 Susi Susanti (0801664)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah : SDN Tegal Lesung
Mata Pelajaran : B. Indonesia
Kelas : IV
Semester : I
Alokasi waktu : 3x35 menit

I. SK: - Mendeskripsikan secara lisan petunjuk penggunaan suatu alat
II. KD: - Menjelaskan pentunjuk penggunaan suatu alat dengan bahasa yang baik dan
benar
III. Indikator: - Menjelaskan isi teks bacaan
- Menjelaskan petunjuk penggunaan alat
- Memaparkan manfaat penggunaan alat
IV. Tujuan: Pembelajaran:
- Siswa mampu menjelaskan isi teks bacaan
- Siswa mampu menjelaskan petunjuk penggunaan alat
- Siswa mampu memaparkan manfaat penggunaan alat
V. Materi Ajar:
- Membaca contoh petunjuk menggunakan suatu alat
- Mengungkapkan secara lisan cara menggunakan suatu alat
- Mendiskusikan petunjuk penggunaan suatu alat
VI. Metode Pembelajaran:
- Diskusi
- NHT
VII. Langkah-langkah Pembelajaran:
1. Kegiatan Awal:
- Salam
- Doa
- Absensi
- Mempersiapkan materi ajar, model, alat peraga
- Apersepsi
2. Kegiatan Inti
- Guru membagi siswa dalam kelompok kecil yang masing-masing kelompoknya terdiri atas 3 orang siswa
- Masing-masing kelompok diminta untuk membaca isi teks bacaan terlebih dahulu
- Masing-masing kelompok diminta untuk berdiskusi sebelum memaparkannya di depan kelas
- Guru Menunjuk satu nomor dari tiap-tiap kelompok untuk memberikan jawaban dari pertanyaan yang telah di berikan
- Kelompok yang lainnya menanggapi dari hasil pemaparan dari kelompok yang memberikan jawaban
- Setiap kelompok diminta memberikan kesimpulan dari materi yang telah di pelajari.
- Guru membenarkan jawaban dari tiap-tiap kelompok
3. Kegiatan Akhir
- Guru menyimpulkan materi yang telah di pelajari
- Memberikan PR
- Doa atau penutup
VIII. Media Pembelajaran :
- Buku Bina Bahasa Indonesia kelas IV semester 1
- Steples
- Jangka
IX. Evaluasi Atau Penilaian :
- Menyampaikan Hasil diskusi (tes Lisan) - PR
- Sikap - Tugas

Tidak ada komentar:

Posting Komentar